Percepatan Pengembangan Destinasi Wisata, Pemkab Tanah Datar Kerjasama Dengan STP Bandung

INFO|Tanah Datar – Pemerintah Kabupaten Tanah Datar melaksanakan penanda tanganan Nota Kesepakatan Kerjasama terkait dengan Percepatan Pengembangan Destinasi Wisata Kabupaten Tanah Datar dengan pihak Sekolah Tinggi Pariwisata (STP) Bandung.  Nota Kerjasama ini ditanda tangani langsung oleh Bupati Tanah Datar Eka Putra bersama Plt. Ketua STP Bandung Andar Danova L Goeltom, Rabu (12/1/2022) di Aula Convention … Read more

Wabup Richi Aprian Mewisuda Tahfizh Quran Sekaligus Resmikan Rumah Tahfizh

INFO|Batusangkar – Rumah-rumah tahfizh di Kabupaten Tanah Datar terus berkembang dan itu seiring dengan tujuan dan prorgam unggulan (progul) daerah Satu Rumah Satu Hafizh. Seperti halnya di Nagari Lawang Mandahiling Kecamatan Salimpaung Wakil Bupati Tanah Datar, usai mewisuda santriwan/santriwati tahfizh qur’an langsung meresmikan rumah tahfizh di nagari yang sama, Selasa (11/01). Rahmi tokoh perantau sekaligus … Read more

Vaksinasi Anak Usia 6-12 Tahun, Nagari Panyalaian Sosilaisasi Secara Maraton Kepada Orang Tua Murid

INFO|Tanah Datar – Pemerintah Nagari Panyalaian Kecamatan X Koto Kabupaten Tanah Datar melakukan sosialisasi  dan edukasi secara maraton kepada orang tua murid Sekolah Dasar (SD) terkait rencana pelaksanaan vaksinasi bagi anak usia 6-12 tahun. Untuk Kabupaten Tanah Datar sosialisasi terhadap anak usia 6-12 tahun dilakukan pertama kali di Nagari Panyalaian, kemudian di lakukan sosialisasi di … Read more

2 Tahun Lebih Mengabdi, Kapolres Tanah Datar Pindah Tugas, Bupati Ucapkan Terima Kasih Atas Kerjasamanya

INFO|Batasungkar – Bupati Tanah Datar Eka Putra menyampaikan ucapan terima kasih atas kerjasama dan sinergitas yang terjalin antara Kepala Polisi Resor (Kapolres) Tanah Datar AKBP. Rokhmad Hari Purnomo bersama Pemerintah Daerah selama menjabat dua tahun empat bulan.  “Terima kasih pak Hari atas pengabdian dan kerjasama selama ini, semoga silaturahmi tetap terjalin ke depan, meski sudah … Read more

Khatam Al Qur’an, Wabup Richi Aprian Ajak Anak-Anak Jangan Sampai Terhenti dan Perdalam Ilmu Al Qur’an

INFO|Batu Sangkar – Wakil Bupati Tanah Datar Richi Aprian menyamapikan khatam Al Qur’an jangan sampai diartikan tamat membaca Al Qur’an, akan tetapi di ulang dan di perdalam ilmu tentang Al-quran. Hal itu di katakan Wabup saat perayaan khatam Al-quran di TPA/TPSA se-jorong Andaleh nagari Andaleh Baruh kecamatan Sungayang di Masjid Baiturahman, Minggu (9/1/). “Anak-anak semua, … Read more

Masjid Raya Lubuk Jantan Lintau Buo Utara di Resmikan, Gubernur Sumbar Apresiasi Kekompakan Masyarakat

INFO|Batusangkar – Masjid raya lubuk jantan kecamatan Lintau Buo Utara, Kabupaten Tanah Datar, Sumateta Barat (Sumbar) di resmikan Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah, Sabtu (8/1) kemaren. Peresmian turut dihadiri Bupati Tanah Datar Eka Putra, Wakil Bupati Richi Aprian, Ketua MUI Sumbar Gusrizal Gazahar, Mantan Bupati dan Wakil Bupati Shadiq Pasadigue, Aulizul Syuib, anggota DPRD Tanah … Read more

Kolaborasi Dengan OPD, Ny.Lise Eka Putra : TP-PKK Harus Fokus Bergerak Pada Out Put di Capai

INFO|Batusangkar – Guna mendukung program pemerintah untuk mensejahterakan masyarakat. Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) bersinergi dan berkolaborasi dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Sebagai organisasi sosial yang terstruktur dari pusat hingga daerah bahkan hingga jorong atau dusun sebagai wilayah terkecil di daerah harus fokus pada out put kurangi hal-hal yang tidak penting yang akan … Read more

Unand Padang Siap Mendukung Program Unggulan Tanah Datar Serta Siapkan Pakar

INFO|Tanah Datar – Pemerintah Kabupaten Tanah Datar terus bertekad menggenjot sektor Partanian dengan berbagai upaya seperti halnya program unggulan Bajak Gratis bagi petani terutama lahan sawah, dan ini juga mengingat lebih dari 70 persen masyarakat Tanah Datar bermata pencaharian sebagai petani.  Dalam rangka mewujudkan itu  dukungan dari berbagai pihak pun berdatangan. Seperti yang datang dari … Read more

49 orang PNS di Lantik Dalam Penyetaraan Jabatan Fungsional, Wabup Richi : Laksanakan Sumpah Yang Telah di Ikrarkan

INFO|Batusangkar – Wakil Bupati Tanah Datar Richi Aprian, SH. MH melantik Pegawai Negeri Sipil (PNS) ke dalam jabatan fungsional melalui mekanisme penyetaraan jabatan sesuai surat Mentri Dalam Negeri (Mendagri), di Aula Kantor Bupati, Pagaruyung, Jumat (7/1/2022). Pelantikan tersebut merupakan pelantikan susulan terkait mekanisme penyetaraan jabatan fungsional terhadap 307 pejabat pengawas. Dimana sebanyak  258 PNS per … Read more

Kemajuan Daerah, IKPM Jabodetabek Dukung 10 Program Unggulan Tanah Datar

INFO|Tanah Datar – Perantau memiliki peran penting dalam pembangunan suatu daerah, jika dilihat secara mendalam kontribusi perantau telah lama dirasakan masyarakat, baik berbentuk materi maupun pembangunan fisik. Pemerintah daerah Tanah Datar terus menjalin komunikasi dengan seluruh perantau di daerah yang dikenal luhak nan tuo ini. Sebagaimana yang dilakukan Wakil Bupati Tanah Datar Richi Aprian, SH, … Read more