KBPI Dan Perwakilan Setiap Daerah di Indonesia Telah Dilantik Dan Dikukuhkan

  INFONUSANTARA.NET – DPW Keluarga Besar Piliang Indonesia (KBPI) periode 2021 -2026 telah dikukuhkan pada hari ini Minggu (12/12/21) dengan penuh hikmat di Gedung Pertemuan Bagindo Aziz Chan Balaikota Padang, Aia Pacah. Pelantikan dilakukan oleh Ketua DPN KBPI, Ade Armando di ikuti beberapa perwakilan dari daerah, hadir seperti dari Provinsi Kepulauan Riau, Provinsi Riau, Provinsi … Read more

Gubernur dorong pengembangan Pelabuhan Teluk Bayur

  INFONUSANTARA.NET – Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi mendorong Pelindo untuk pengembangan Pelabuhan Teluk Bayur agar bisa menampung kapal dengan kapasitas lebih besar dan lebih banyak. “Sekarang peluang investasi mulai terbuka seperti tambang batu bara, juga karet, kulit manis dan gambir. Butuh pelabuhan yang lebih besar dan bisa menampung kapal dengan kapasitas lebih besar. Kalau pelabuhan … Read more

Gubernur : Jumlah penganggur terbuka Sumbar menurun pada 2021 jadi 6,52 persen

  INFONUSANTARA.NET –Angka pengangguran terbuka di Sumatera Barat berdasarkan data BPS menurun menjadi 6,52 persen pada 2021 dibandingkan 2,58 pada periode yang sama pada 2020. “Meski masih dalam kondisi pandemi tapi tingkat pengangguran di Sumbar menurun dari tahun 2020,” kata Gubernur Sumbar Mahyeldi saat menyambut rombongan Komisi IX DPR RI di Auditorium Gubernuran, Selasa (7/12/2021). … Read more

Gubernur : Peringatan HBN ke-73 dimeriahkan berbagai kegiatan

  INFONUSANTARA.NET –Peringatan Hari Bela Negara (HBN) ke-73 tahun 2021 akan dimeriahkan sejumlah kegiatan sebagai upaya untuk menyegarkan memori anak bangsa atas peran Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI) pada 22 Desember 1948 – 13 Juli 1949 sebagai tonggak penyambung “nyawa” bangsa Indonesia. “HBN tahun ini dijadikan momentum mensinergikan, mengkoordinasikan dan mengoptimalkan agenda yang telah disusun … Read more

Ketua PPM Sumbar Fasilitasi Agenda rapat LVRI Sumbar untuk menyambut kedatangan Sekjen LVRI

  INFONUSANTARA.NET – Liguin Veteran Republik Indonesia (LVRI) mengadakan agenda rapat untuk menyambut kedatangan Sekjen LVRI yang rencananya berkunjung ke Sumbar pada 9 Desember 2021 yang akan datang. Rapat sendiri di fasilitasi oleh Pemuda Panca Marga (PPM) yang merupakan organisasi yang di bentuk oleh LVRI. Ketua PPM Sumbar Wahyu Iramana Putra dalam kesempatan tersebut menjelaskan, … Read more

Layanan Gratis! PT KAI Divre II Sumbar Sediakan Gerbong Khusus Sepeda Non Lipat dari Padang ke Pariaman

INFONUSANTARA.NET — PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divre II Sumatera Barat (Sumbar) menghadirkan terobosan baru, yaitu adanya gerbong khusus untuk parkir sepeda bagi para penumpang. Sebanyak 12 unit sepeda non lipat disediakan paddocknya di dalam gerbong KA Sibunuang yang bertolak dari Padang menuju Pariaman. Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Barat (Sumbar), Audy Joinaldy mengatakan, konsep kereta … Read more

Wagub : MTQ ke-39 di Padang Panjang Sukses, Kota Padang Raih Juara Umum

  INFONUSANTARA.NET — Wakil Gubernur Sumatera Barat menilai pelaksanaan MTQ N ke-39 tingkat provinsi di Padang Panjang berjalan dengan sukses dan lancar dengan antusiasme dan dukungan masyarakat yang luar biasa. Selanjutnya MTQ N ke- 40 akan digelar pada 2023 dengan tuan rumah Solok Selatan. “Selamat kepada seluruh pemenang pada MTQ ini, juga kepada seluruh kafilah … Read more

Polda Sumbar Ungkap Dugaan Tindak Pidana Illegal Loging di Pessel

INFO|PADAMG – Kepolisian Daerah Sumatera Barat (Polda Sumbar) melalui Ditreskrimsus Polda Sumbar mengungkapkan dugaan tindak pidana illegal logging yang terjadi di wilayah hukum Polda Sumbar. Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Satake Bayu Setianto, S.Ik mengatakan, dalam penangkapan tersebut pihaknya bekerjasama dengan Tim Balai Besar Taman Nasional Kerinci Seblat (BBTNKS) wilayah II, dengan pelaku berjumlah dua … Read more

Hingga Oktober 2021 Ini, 902 Kasus Narkoba Berhasil di Ungkap Polda Sumbar

INFO|PADANG – Kapolda Sumbar melalui Kabid Humas, Kombes Pol Satake Bayu Setianto S.ik menyebut, personel telah berhasil mengungkap kasus yang terhitung dari Januari sampai Oktober 2021 sebanyak 902 kasus narkoba. “Keberhasilan mengungkap sebanyak 902 kasus narkoba tersebut, polda sumbar telah menyelamatkan warga dari penyalahgunaan narkoba” sebut Kombes Pol Satake Bayu Setianto saat konfrensi pers di Mapolda … Read more

KPID Sumbar : Kesiapan Daerah Menuju Analog Switch Off Tahun 2022

  INFONUSANTARA.NET — Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Sumatera Barat menggelar sosialisasi Penyiaran Digital dengan tema “Kesiapan Daerah menuju Analog Switch Off (ASO) Tahun 2022”, Kamis (4/11) di Pangeran Beach Hotel. Ketua KPID Sumbar Afriendi Sikumbang menjelaskan kegiatan sengaja digelar guna melakukan sosialisasi migrasi Penyiaran Analog ke Digital dimana siaran analog akan dimatikan dan dilakukan … Read more