Isu PKI di Pilgub Sumbar, Gerindra: Ada yang Takut Nasrul Abit Menang

  Nasrul Abit (istimewa) INFONUSANTARA.NET — Calon Gubernur Sumatera Barat Nasrul Abit diterpa isu sebagai keturunan PKI. Partai Gerindra mengatakan isu PKI yang digulirkan kepada kadernya itu muncul karena ada pihak yang takut Nasrul Abit memenangi Pilkada Sumatera Barat (Sumbar) 2020. Dilansir dari detikNews.”Ketakutan orang yang tidak mau yang bersangkutan menjadi gubernur membuat panik sehingga, … Read more

Presiden 7-8 Tahun Sarat Ditunggangi Kepentingan

   Wakil Sekretaris Jenderal PA 212 Novel Bamukmin.(istimewa) INFONUSANTARA.NET — Usulan fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) soal periode jabatan presiden 7-8 tahun di nilai sarat kepentingan golongan tertentu. Persaudaraan Alumni (PA) 212 menilai usulan fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) itu sarat kepentingan golongan tertentu. Sebab, usulan itu disampaikan MUI sebelum masa kepemimpinan Jokowi-Ma’ruf selesai. “Kalau … Read more

Beritakan NA! Salah Satu Cagub Sumbar Diisukan Keturunan PKI, Pimpinan Umum _Akurat.co_ Minta Maaf

  Nasrul Abit (istimewa) “Berita yang ditayangkan pada Jumat, 9 Oktober 2020 dengan judul “Salah Satu Cagub Sumbar Diisukan Keturunan PKI” INFONUSANTARA.NET – Pimpinan Umum _Akurat.co_, Afriadi, meminta maaf kepada calon Gubernur Sumatra Barat, Nasrul Abit, atas pemberitaan yang tidak memenuhi kaidah jurnalistik, bahkan cenderung bersifat fitnah. Berita yang dimaksud menyebutkan bahwa Nasrul merupakan anak … Read more

Kapitra Ampera Prediksi Kegaduhan Berlanjut Sampai Akan Ada Perebutan Kekuasaan

Foto Kapitra Ampera Warning dari Politisi PDIP, Akan Ada Perebutan Kekuasaan.(istimewa) INFONUSANTARA.NET — Pengacara sekaligus politikus PDI Perjuangan Kapitra Ampera mengingatkan rakyat untuk mewaspadai kegaduhan politik yang saat ini terjadi. Kapitra memprediksi, kegaduhan demi kegaduhan ini akan terus berlanjut sampai ada perebutan kekuasaan. “Kegaduhan ini tampaknya belum akan selesai sampai agenda-agenda terselubung untuk perebutan kekuasaannya … Read more

Akui Sosok Mamak dan Santun dalam Diri Indra Catri, Emak – emak di Pasaman Siap Perjuangkan NA-IC

  Indra Catri bersama emak emak di Bonjol Kabupaten Pasaman  INFONUSANTARA.NET — Emak – emak  di sejumah nagari di Kecamatan Bonjol, Kabupaten Pasaman, jatuh hati dengan kesantunan Indra Catri ketika berbicara dan bersikap.Kesantunan itu pula yang menjadi alasan bagi kaum ibu ini untuk mendukung Indra Catri terus berjuang dalam Pilgub Sumatera Barat 2020. Sikap santun … Read more

Bertekad Menangkan Paslon Fage,Tim Koalisi Pemenangan Kec.Kuranji Rapatkan Barisan

Tim Koalisi Partai Pengusung dan Pendukung Paslon Fakhrizal-Genius Umar (Noa) Infonusantara.net — Tim koalisi partai pengusung dan pendukung pasangan calon (paslon) Fakhrizal-Genius Umar (Fage) Kecamatan Kuranji Kota Padang mulai merapatkan barisan. Mereka bertekad memenangkan paslon nomor urut 3 tersebut pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Sumbar, 9 Desember mendatang. “Sebagai kader partai pengusung dan … Read more

AHY Minta Maaf Gagal Jegal UU Ciptaker: No One is Left Behind

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono. (Istimewa) Infonusantara.net — Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) meminta maaf kepada buruh dan pekerja atas kegagalan partainya membendung pengesahan Rancangan Undang-undang Omnibus Law Cipta Kerja (RUU Ciptaker), dalam Rapat Paripurna DPR, Senin (5/10). AHY berkata partainya tak memiliki cukup suara untuk menjegal produk legislasi tersebut, … Read more

Dikukuhkan Ali Mukhni,Laskar Mualim Bergerak di Dunia Nyata Menangkan Paslon No 1 di Pilgub 2020

Calon Wakil Gubernur Sumbar Ali Mukhni menyerahkan Pataka saat mengkukuhkan Laskar Mualim, Senin (5/10).(Inf) Infonusantara.net– Kelompok masyarakat yang bergabung dalam Laskar Mualim bertekad memenangkan pasangan calon dengan nomor 1 ini di Pilgub 2020 mendatang. Calon Wakil Gubernur Sumbar Ali Mukhni secara resmi mengukuhkan Laskar Mualim (Mulyadi-Ali Mukhni) yang saat ini sudah ada di 14 kab/kota … Read more

Ada yang Memainkan Isu,Andre Rosiade Memastikan Ijazah Nasrul Abit Tak Ada Masalah

Ketua DPD Partai Gerindra Sumbar Andre Rosiade (istimewa) INFONUSANTARA.NET Ketua DPD Partai Gerindra Sumbar Andre Rosiade merasa aneh dengan adanya pihak-pihak yang mempertanyakan ijazah bakal calon Gubernur Sumbar Nasrul Abit (NA). Apalagi, isu kerap dipakai setiap gelaran Pilkada yang diikuti oleh calon Wakil Bupati Pessel tahun 2005. “Kami telah memastikan ijazah pak Nasrul Abit tidak … Read more

Diduga Sudah Keluar Banyak Uang, Pengamat Sebut Cukong Bagian Pendesak Pilkada Jalan Terus

Ilustrasi (istimewa) INFONUSANTARA.NET Gelagat pemerintah dan DPR yang ngotot melanjutkan Pilkada 2020 di tengah pandemi virus corona (Covid-19) dinilai berkaitan dengan kehendak para cukong atau pemilik modal yang mengongkosi para pasangan calon. Sebelumnya, Menko Polhukam Mahfud MD juga pernah mengatakan tidak sedikit peserta pilkada yang dimodali oleh cukong. Pemerhati politik dari Universitas al-Azhar, Ujang Komaruddin … Read more