Laksamana Pertama TNI (Purn) Hargianto: Wadah Belajar Menari dan Membaca Gratis Berharap Generasi Muda Mencintai Budayanya

  INFONUSANTARA.NET -Ketua Harian Lembaga Kerapatan Adat Alam Minangkabau (LKAAM) Sumbar Laksamana Pertama TNI (Purn.) Hargianto, S.E., M.M., M.Si. (Han)dalam pembukaan sanggar tari Permata Hati dan Rumah Baca Permata Hati Rawang Barat pada Selasa (15/3).Menurutnya, kegiatan menari dan taman bacaan merupakan kegiatan positif bagi perkembangan anak. Hal ini, membuat anak bisa terhindar kegiatan yang dapat … Read more

Anggota Dewan Elly Thrisyanti Apresiasi Sanggar Tari dan Rumah Baca Permata Hati Rawang Barat

  INFONUSANTtARA.NET – Anggota Komisi II DPRD Kota Padang Elly Thrisyanti menghadiri pembukaan Sanggar Tari Permata Hati dan Rumah Baca Permata Hati yang berada di Rawang Barat, Kecamatan Padang Selatan.  Dalam kesempatan tersebut, Elly Thrisyanti mengapresiasikan kegiatan yang dibuat oleh masyarakat dalam menciptakan aura positif bagi perkembangan anak bangsa dan budaya di Kota Padang. “Dengan … Read more

Peduli Korban Gempa, PW Fatayat NU Sumbar Antarkan Langsung Bantuan Untuk Warga Pasaman dan Pasbar

INFO|Pariaman – Bantuan korban gempa Pasaman dan Pasaman Barat terus mengalir, kali ini bantuan datang dari Pimpinan Wilayah Fatayat Nahdlatul Ulama Sumbar yang diserahkan langsung di lokasi setempat. Penyerahan bantuan di lakukan hari Minggu 13 Maret 2022 yang dikawal langsung Kasatkorwil Banser Sumbar, Djafrinal, Kader Ansor-Banser Pasaman Barat dan pengurus PC Fatayat NU Kabupaten Pasaman … Read more

Ditresnarkoba Polda Sumbar Berhasil Menyita 2,13 Gram Sabu Milik Pelaku

INFO|PADANG – Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Barat melalui Jajaran Ditresnarkoba berhasil mengamankan satu orang tersangka terkait kepemilikan narkoba jenis sabu, Rabu 9 Maret 2022 di Jalan Ujung Bukik, Kelurahan Tarok, Kecamatan Guguak Panjang, Kota Bukittinggi. “Tersangka Inisial R (48) ditangkap di kediamannya (TKP) dan Polisi berhasil menyita barang bukti sabu 23 paket kecil seberat 2.13 gram … Read more

Ungkap Peredaran Miras Tanpa Izin, Ini Bentuk Komitmen Polda Sumbar Berantas Penyakit Masyarakat

INFO|PADANG – Sebagai bentuk komitmen Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa P, SH. S.Ik. MH dalam memberantas penyakit masyarakat, Polda Sumbar kembali mengungkap peredaran minuman keras (miras) beralkohol tanpa izin. Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Satake Bayu Setianto, S.Ik membenarkan perihal pengungkapan peredaran miras tersebut. Tempat kejadiannya berada di Kota Bukittinggi pada Rabu (9/3) pukul … Read more

Kedatangan Pangdam I Bukit Barisan di Sambut Hangat Kapolda Sunbar

PADANG|INFO – Dalam rangka kunjungan kerja Pangdam I Bukit Barisan serta mendampingi kedatangan Kasad Jendral TNI Dudung di Sumbar di sambut Kapolda Sumbar. Kedatangan Pangdam I Bukit Barisan, Mayjen TNI Achmad Daniel Chardim langsung di lakukan penyambutan di pimpin Kapolda Sumbar, Irjen Pol Teddy Minahasa P,SH,S.Ik di Bandara Internasional Minangkabau kabau (BIM), Selasa (8/3/2022) sore. … Read more

Soal Kesepakatan CSR PT Semen Padang, KAN Dan Bamus Pauh V Sampaikan Aspirasi ke DPRD Padang

  INFONUSANTARA.NET – Komisi I DPRD Padang menerima perwakilan anak Nagari Pauh V Kota Padang (KAN dan Bamus) dalam menyalurkan aspirasinya tentang nagari nya yang tidak menerima lagi CSR dari PT. Semen Padang. Kedatangan anak nagari ini dikarenakan selama delapan bulan pihaknya tidak mendapat CSR dari penjualan besi bekas dan kertas bekas dari PT. Semen … Read more

12 Tahun Buron, Tim Gabungan Kejaksaan Berhasil Tangkap Eks Kepala Bappeda Mentawai

INFONUSANTARA.NET – Kasus penyalahgunaan kewenangan melakukan seleksi terhadap rencana anggaran satuan kerja yang menimbulkan kerugian negara, Eks Kepala Bappeda Mentawai Agustinus Trisiwi Roy Tjahjoko, (62 tahun) berurusan dengan hukum. Eks Kepala Bappeda Mentawai ini di tangkap tim Tangkap Buronan (Tabur) setelah buron selama 12 tahun dalam kasus tindak pidana korupsi. Dia di tangkap di Sidoarjo, Jawa … Read more

Ditreskrimum Polda Sumbar Ungkap Pelaku Curanmor di Dua Lokasi Berbeda

INFO|PADANG –  Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Sumbar berhasil mengungkap kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor). Dari pengungkapan tersebut, dua orang pelaku ditangkap beserta barang buktinya. Pelaku yang ditangkap adalah Tersangka adalah MRS, alias M (24), swasta, warga Kecamatan Koto Tangah Padang. Ia melakukan aksinya dengan seorang temannya yang masuk dalam DPO melakukan pencurian sepeda motor … Read more

19 Personel Pusdokkes Mabes Polri Bantu Penanganan Kesehatan Korban Gempa di Pasbar dan Pasaman

INFO|PADANG – Bencana alam gempa bumi yang melanda Kabupaten Pasaman Barat dan Pasaman dengan magnitudo 6,1 yang terjadi Jumat (25/2) lalu mengakibatkan ratusan rumah mengalami kerusakan sehingga masyarakat mengungsi di tempat-tempat pengungsian yang telah disediakan. Pasca musibah tersebut, Polda Sumatera Barat mendapatkan bantuan 19 personel dari Mabes Polri untuk membantu penanganan pasca gempa. Kabid Humas Polda … Read more