Berkunjung ke Padang, Komite IV DPD RI Tampung Masukan Terkait Pembahasan RUU Konsultan Pajak yang Diusulkan DPR RI

Komite IV DPD RI Laksanakan Kunjungan Kerja di Balaikota Padang Sumatera Barat terkait Pembahasan RUU Konsultan Pajak  INFO PADANG – Komite IV Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI berkunjung ke Balaikota Padang Sumatera Barat dalam rangka menampung masukan tentang penyusunan pandangan DPD RI terhadap Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Konsultan Pajak, bertempat di ruangan Abu Bakar Jaar … Read more

Sosialisasi Program BSPS Kementrian PUPR, Alek Indra Lukman Disambut Hangat Warga Padang Selatan

Warga Padang Selatan Antusias Menyambut Kedatangan Anggota Komisi V DPR RI Alex Indra Lukman di halaman kantor Camat Padang Selatan  INFO PADANG  – Puluhan peserta dari tiga kelurahan di Kecamatan Padang Selatan penerima program bantuan bedah rumah melalui program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PU-PR), terlihat antusias menyambut kedatangan … Read more

Pantang Menyerah, Pencarian Reksa Bocah Hanyut Terbawa Arus Bah di Bukit Gado-gado Masih Terus Berlangsung

Pencarian Korban Hanyut Terbawa Air Bah di Bukit Gado-gado Kecamatan Padang Selatan  INFO PADANG – Memasuki hari ke lima untuk pencarian  Reksa Hardiansah (10) murid SDN 40 Kelurahan Bukit Gado-gado Kecamatan Padang Selatan yang  hanyut terbawa arus dari aliran banda dekat Masjid Jabaldin menuju pantai laut bukit gado-gado hingga Minggu (30/9) masih belum mendapati titik … Read more

KA Lembah Anai Segera Layani Rute Kayu Tanam – Padang – BIM

INFO PADANG – Kehadiran transportasi darat kereta api (KA) Bandara Minangkabau Ekpres yang diresmikan langsung oleh Presiden RI Ir. Joko Widodo pada bulan Mei 2018 lalu, saat ini sangat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat Sumatera Barat.  Untuk itu dalam peningkatan pelayanan modatransportasi kereta api (KA) di Sumatera Barat, PT. KAI Divre II Sumbar akan meningkatkan pelayanan … Read more

SPBU Sawahan Padang Timur Kota Padang Ludes Diamuk Sigalumbai

Kebakaran di SPBU Sawahan Padang Timur Kota Padang  INFO PADANG – Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di Jalan Sawahan Kecamatan Padang Timur tak jauh dari Gedung Bundar Sawahan, tempat anggota DPRD Kota Padang berkantor, Jum’at (21/8) pukul 15.00 WIB ludes di lalap sijago merah. Informasi yang dihimpun, kebakaran terjadi sekitar pukul 15.00 WIB. Si jago … Read more

Tabligh Akbar Menyongsong Tahun Baru Hijriyah 1440 di Masjid Al Quwait Penuh Berkah

INFO PADANG – Berbagai kegiatan digelar Masyarakat untuk menyambut tahun baru Islam. Mereka seperti berupaya menjadikan momentum pergantian tahun tersebut untuk berhijrah demi menggapai ketenangan jiwa dan menumpuk bekal untuk akhirat kelak. Hal tersebut, juga digelar masyarakat Kelurahan Banuaran Nan XX, Kecamatan Lubuk Begalung, Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat. Menyongsong tahun 1440  Hijriah, Para jamaah … Read more

Ketua FKRPJ Sumbar Resmi Buka Posko Pemenangan Relawan Jokowi

Ketua Forum Komunikasi Relawan Pemenangan Jokowi 2019 (FKRPJ) Sumatera Barat, Mayor Jendral TNI (PURN) H. Artin Asrin, SE, M.I.Kom saat diwawancarai awak media Sumbar INFO PADANG – Ketua Forum Komunikasi Relawan Pemenangan Jokowi 2019 (FKRPJ) Sumatera Barat, Mayor Jendral TNI (PURN) H. Artin Asrin, SE, M.I.Kom buka resmi posko pemenangan Relawan Jokowi  di rumah yang … Read more

Pilpres 2019: Caleg DPR RI Muhammad Tauhid Ajak Masyarakat Tak Saling Hujat Terbarkan Ujaran Kebencian

Caleg DPR RI asal Partai Perindo Dapil Sumbar I, Muhammad Tauhid Menghadiri Peringatan HUT RI ke 73 di Kelurahan Pengambiran Ampalu Kecamatan Lubuk Bagaluang Kota Padang, Sumatera Barat INFO PADANG,- Maraknya saling hujat dan caci maki di media sosial gara-gara dukung mendukung pasangan calon Presiden dan Wakil Presiden mengundang keprihatinan banyak pihak.  Salah satunya dari … Read more

Sekretariat DPRD Kota Padang Laksanakan Bimtek Peningkatan Kapasitas dan Kinerja ASN

Kabag Administrasi Sekretaris DPRD Kota Padang Eka Y Librafortunan Memberikan Materi Bimtek Peningkatan Kapasitas dan Kinerja ASN Sekretariat DPRD Kota Padang  INFO PADANG – Untuk menciptakan pelayanan yang prima serta unsur aparatur yang professional dan memiliki kinerja yang handal,  jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) Sekretariat dilingkungan DPRD Kota Padang, gelar kegiatan bimbingan teknis (Bimtek) Peningkatan … Read more

Paripurna DPRD Padang :Ranperda APBD Perubahan Kota Padang 2018 Naik Menjadi Rp2,38 Triliun

Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah Menyerahkan Nota Ranperda APBD Perubahan Tahun 2018 pada Ketua DPRD Padang Elly Thrisyanti didampingi Wakil-wakil Ketua DPRD Padang Asrizal dan Muhidi INFO PADANG – Walikota Padang H. Mahyeldi Ansharullah menyampaikan secara resmi tentang Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) APBD Perubahan Tahun Anggaran 2018 dalam Rapat Paripurna yang dilangsungkan di Gedung Bundar Sawahan … Read more