Berbagai Lembaga Masyarakat Apresiasi Program Capaian Koto Panjang

PadangPanjang,infonusantara.net – Berbagai lembaga kemasyarakatan yang ada di Kelurahan Koto Panjang, mengapresiasi dan merespon positif capaian program yang dilaksanakan pihak kelurahan selama tahun 2020. Untuk 2021, akan dilakukan percepatan akselarasi kegiatan kemasyarakatan di kelurahan yang berada di Kecamatan Padang Panjang Timur  “Kita akan menyegerakan berbagai program sesuai hasil rapat koordinasi (rakor) dan evaluasi kegiatan lembaga … Read more

Pembangunan Sport Center di Dukung Niniak Mamak, Pembayaran Ganti Rugi Mulai di Lakukan Tahap Pertama

PadangPanjang,infonusnatara.net – Pembangunan pusat olahraga (Sport Center) seluas 2,46 hektare dari total 5,7 hektare mendapat dukungan dari niniak mamak, Pemko Padang Panjang lakukan pembayaran ganti rugi pengadaan tanah tahap pertama. Penyerahan uang ganti rugi tahap pertama ini diserahkan secara simbolis Walikota, H. Fadly Amran, BBA Datuak Paduko Malano didampingi Wakil Walikota, Drs Asrul di Hall … Read more

Kota Padang Panjang Masuk Salah Satu Penerima Penghargaan Peduli HAM Dari 11 Kota/Kabupaten di Sumbar

PadangPanjang,infonusantara.net – Kota Padang Panjang menjadi salah satu kota yang menerima Pengahargaan Peduli Hak Asasi Manusia (HAM) dari 11 kabupaten/kota yang ada di Sumatera Barat.  Selain Padang Panjang, penghargaan serupa didapat Kota Padang, Kota Payakumbuh, Kota Sawahlunto, Kabupaten Tanah Datar, Kabupaten Sijunjung, Kabupaten Solok, Kabupaten Pesisir Selatan, Kabupaten Lima Puluh Kota, Kabupaten Dharmasraya dan Kabupaten … Read more

Maksimal Berikan Capaian, Kader PKK di Apresiasi Ketua TP-PKK Kota Padang Panjang

PadangPanjang,infonusantara.net – Selain capaian yang telah diraih kader PKK sepanjang tahun 2020, Ketua TP-PKK Kota Padang Panjang, dr.Dian Puspita Fadly Amran,  Sp.Jp juga mengajak para kader lebih semangat lagi dalam mempersiapkan diri untuk memaksimalkan mengikuti kegiatan maupun perlombaan. Perlu mematangkan dan meningkatkan prestasi dalam mewujudkan program kegiatan PKK” ucap Ketua TP-PKK dalam rapat bulanan TP-PKK … Read more

Lestrarikan Sejarah, DPK Gelar Workshop di Ikuti Gabungan Organisasi Masyarakat

PadangPanjang,infonusantara.net – Agar sejarah tidak mudah terlupakan, sangat perlu di lakukan kegiatan untuk mengingat kembali situs-situs sejarah, Dalam hal ini Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kota Padang Panjang menggelar workshop. Kegiatan dilaksanakan itu selama dua hari yang diikuti perwakilan warga yang tergabung dalam organisasi kemasyarakatan seperti LPM (Lembaga Pemberdayaan Masyarakat), Pokdarwis, perwakilan Taman Bacaan Masyarakat … Read more

Padang Panjang Terima Bantuan Faskel dan Satu Unit Bus Sekolah Dari Kemenhub

PadangPanjang,infonusantara.net – Berkah prestasi kota Padang Panjang meraih piala Wahana Tata Nugraha (WTN) Tanpa Catatan Tahun 2019 berbuah manis. Dimana Sejumlah bantuan pun mengalir dari Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Bantuan itu berupa, Fasilitas Keselamatan Jalan (Faskel) senilai satu miliar dan satu unit bus sekolah yang telah tiba di Kota Serambi Mekkah selang sembilan hari, sejak dijanjikan … Read more

Berkontribusi di HJK, Wako Fadly Berikan Apresiasi Kepada Organisasi RAPI

PadangPanjang,infonusantara.net – Radio Amatir Penduduk Indonesia (RAPI) yang memiliki peran memberikan bantuan komunikasi kemanusiaan dan kebencanaan dengan peran dijalankan oleh RAPI Kota Padang Panjang di frekuensi 143.40 VHF, mengusung moto “Rukun di udara, akrab didarat, Iman di hati” Tak hanya itu, di Hari Jadi Kota (HJK) Padang Panjang ke-230, JZ03ZZW 06 ini, menggelar check In … Read more

Wawako Asrul Optimis Padang Panjang Dapat Terbaik Penilaian KKG PKK Tingkat Sumbar

PadangPanjang,infonusantara.net – Wakil Walikota, Drs. Asrul optimis Kota Padang Panjang bisa menjadi terbaik dalam penilaian Kegiatan Kesatuan Gerak (KKG) PKK Bangga Kencana Kesehatan Tingkat Provinsi Sumbar tahun 2020. Rasa optimis itu disampaikan Asrul dalam sambutannya di hadapan tim penilai provinsi turun melakukan penilaian, yang dipimpin Wakil Ketua Pokja IV TP-PKK Sumbar,  Fauziah,  SKM,  M.Biomed di … Read more

Studi Banding, Wabup Garut Tertarik Dengan Nuansa Religi Pendidikan di Padang Panjang

PadangPanjang,infonusantara.net – Wakil Bupati Garut, dr Helmi Budiman terinspirasi untuk melakukan studi banding ke kota padang panjang dengan berbagai inovasi, prestasi dan nuansa religi pendidikan di kota  berjuluk Serambi Mekkah ini.  Studi bandingnya itu Helmi dan Istri, Hani Firdiani beserta rombongan dari Dinas Pendidikan disambut langsung Walikota H. Fadly Amran, BBA di Rumah Dinas, Kamis … Read more

Pemko Gelar Malam Penganugerahan Pemenang Lomba Film Pendek

PadangPanjang,infonusantara.net – Kota Padang Panjang sukses menggelar lomba film pendek, fotografi, telusur sejarah dan vlog. Lomba dalam rangka Hari Jadi Kota (HJK) ke-230 ini, tadi malam (5/12), dilaksanakan malam penganugerahan pemenang lomba.  Dengan memperhatikan Covid-19, acara puncak penganugerahan pemenang lomba ini dihadiri Walikota H. Fadly Amran, BBA Datuak Paduko Malano, Wakil Walikota, Drs. Asrul, Sekdako, … Read more