Ribuan Warga Ikuti Jalan Sehat Flipper’s Organization

INFO|Padang Panjang – Jalan sehat yang di selenggarakan Flipper’s di ikuti ribuan warga, bahkan kegiatan itu juga di apresiasi Wali Kota padang panjang, H. Fadly Amran, BBA Datuak Paduko Malano. Kegiatan jalan sehat Flipper’s ini merupakan yang ke-7 (JSF7) di selenggarakan dalam rangka 40 tahun Flipper’s Organization, Minggu (6/11/2022). “Ini merupakan salah satu bentuk komitmen … Read more

Tabrakan Beruntun Di Lembah Anai, Berikut Data Korban Dan Kronologi Lengkapnya

  INFONUSANTARA.NET — Kecelakaan lalu lintas beruntun terjadi di Lembah Anai, persisnya di tanjakan Silaing Kering Jorong. Air mancur Nagari. Singggalang, Kecamatan X Koto, Kabupaten Tanah Datar, (Wilayah hukum Polres Padang Panjang, red) sekitar pukul 19:00 WIB, Jumat (29/7). Kecelakaan beruntun tersebut melibatkan 8 (delapan) unit kendaraan bermotor, 1 ((satu) orang korban meninggal dunia. Dalam … Read more

Pentingnya Penguatan Kerjasama, Koordinasi dan Sinergitas Antar Sesama Dalam Pengawasan Orang Asing

INFO|Padang Panjang – Pengawasan orang asing merupakan tugas dan tanggung jawab bersama seluruh pihak dan perlu adanya penguatan kerjasama, koordinasi dan sinergitas antar sesama anggota Tim Pora. Hal itu di sampaikan Kepala Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Agam, Qriz Pratama, Amd.Im, SH dalam kegiatan rapat Tim Pengawasan Orang Asing (Tim Pora) tingkat Kota Padang … Read more

Flipper’s Peduli Sembelih 10 Ekor Sapi Qurban Untuk Masyarakat

INFO|Padang Panjang – Silaturahmi merupakan salah satu amalan umat Muslim untuk menyambung tali persaudaraan. silaturahmi dapat kita lakukan kapan saja, namun amalan ini menjadi salah satu agenda utama saat momen hari raya Idul adha, 1443 H/2022 M atau disebut juga dengan hari raya qurban. Dalam QS Al-Kautsar 108 menyebut, sesungguhnya kami telah memberikan kepadamu nikmat … Read more

Jadikan Agenda Tahunan, RT 01 Kelurahan Tanah Hitam Qurban Tiga Sapi

INFO|Padang Panjang – Suasana Hari Raya Idul Adha adalah hari raya besar bagi umat muslim yang ditunggu-tunggu oleh masyarakat muslim di manapun mereka berada di seluruh dunia. Disaat lebaran Idul Adha itu pula umat Muslim saling berbagi, yang pasti adalah berbagi daging qurban kepada masyarakatnya, kegiatan tersebut juga dilakukan oleh warga RT 01 kelurahan Tanah … Read more

Kehadiran Warung DKI di Kota Serambi Mekah Padang Panjang Lengkapi Pilihan Kuliner

INFO|Padang Panjang – Warung DKI  hadir di Kota Padang Panjang yang akan melengkapi pilihan kuliner dengan menu seperti Mie Ayam, Bakso Bihun, SIOMAY, Nasi Goreng, Soto Betawi, Ayam Geprek, Pecel Lele, Gorengan, dan masih banyak yang lainnya yang akan memanjakan selera kita. Grand Opening Warung DKI Yang dilaksanakan pada hari Jum’at / 8 Juli 2022. … Read more

Pertamina Rayon IV Sumbar Luncurkan Aplikasi MyPertamina, Lakukan Pendaftaran Melalui Website subsiditepat.mypertamina.id.

INFO|Padang Panjang – Sales Branch Manager Pertamina Rayon IV Sumatera Barat, Yudistira menyampaikan, penerapan aplikasi MyPertamina untuk mengendalikan pembelian BBM agar tepat guna dan tepat kuota. Di Sumbar, pemerintah harus membayar subsidi sebesar Rp18,3 miliar/hari untuk dua jenis BBM itu.   “Alasan menerapkan transaksi membeli BBM Pertalite dan Biosolar melalui aplikasi MyPertamina merupakan bentuk komitmen … Read more

Cabang Warung DKI Akan Hadir di Kota Serambi Mekah Padang Panjang

INFO|Padang Panjang – Saat ini kuliner sudah merupakan sebuah gaya hidup yang tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari, karena makanan adalah sebuah kebutuhan. Untuk memaksimalkan semua itu membutuhkan cara pengolahan makanan yang enak dan lezat, juga dengan harga yang cukup terjangkau oleh masyarakat luas. Saat ini akan hadir juga di kota Serambi Mekah warung DKI, … Read more

Depan Gerbang PDIKM Bunga Bangkai Tumbuh Mekar

INFO|Padang Panjang – Bunga Bangkai yang tumbuh di depan gerbang kawasan Pusat Dokumentasi dan Informasi Kebudayaan Minangkabau (PDIKM) Kota Padang Panjang, hari ini telah mekar sempurna. Pantauan awak media di lokasi, Selasa (5/7/2022), bunga bernama latin Amorphophallus titanum ini, tongkolnya tumbuh menjulang hampir dua meter. Sementara kelopaknya sudah mengembang dengan warna merah darah.  Sebelum masuk … Read more

Pemko Tetapkan Idul Adha 10 Juli 2022, Salat di Gelar di Islamic Center

INFO|Padang Panjang – Pelaksanaan Salat Iduladha 1443 H, Pemko Padang Panjang memutuskan Minggu 10 Juli 2022 mendatang. Pelaksanaannya di gelar di Masjid Islamic. Keputusan itu disampaikan dalam rapat persiapan yang digelar di Hall Lantai III Balai Kota, Senin (4/7/2022). Sekretaris Daerah Kota (Sekdako), Sonny Budaya Putra, A.P, M.Si mengatakan, dipilihnya Islamic Center sebagai tempat penyelenggaraan … Read more