Pelaksanaan Tugas, Guru Harus di Lindungi UU

Oleh : Lawyer Hendrikus Nopianto Saleleubaja, S.H,M.H INFONUSANTARA.NET – Guru adalah pahlawan tanpa jasa, guru juga merupakan lentera bagi kehidupan. Guru berperan penting dalam mendidik dan mencerdaskan anak-anak bangsa sebagaimana yang diatur dalam UU No 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Dalam Pasal 1 UU No. 14 Tahun 2005 berbunyi Guru adalah pendidik profesional … Read more

Dominasi Sukuisme Berpengaruh Besar di Tatanan Demokrasi, Saatnya Nasionalisme Hadir di Tingkat Nagari

Oleh : Rahmat Hidayat (Presidium MD-KAHMI Mentawai) INFONUSANTARA.NET – Perbincangan (Pilwana) Pemilihan Wali Nagari yang akan digelar di beberapa daerah di Sumatera Barat tahun 2024 tidak kalah hangat dibandingkan pilpres 2024. Sering kita mendengar guyon setengah serius dilapau kopi kalau bukan suku A, atau suku B jangan bermimpi untuk menjadi wali nagari. Tidak akan menang! … Read more

Pemilu Sudah Dekat, Mari kita Persiapkan Diri Menghadapi Demokrasi

Oleh : Rito Andika, S.pd. Pemilihan umum (Pemilu) akan menghampiri kembali Negara kesatuan republik Indonesia (NKRI) berarti banyak arus pemikiran dan arus kemampuan yang akan di lihat dari setiap pemimpin yang akan menyambung estafet kepemimpin selanjutnya. Namun kita sebagai organisasi yang ndependen terhadap dukungan partai secara terang-terangan, oleh karena itu tentu,demi menjaga dan merawat NKRI, … Read more

Harlah PMII Ke- 62 : Tingkatkan Potensi dan Perkuat Pondasi Organisasi

Oleh Rahmat Hidayat, Ketua Komisariat STIT-SB Pariaman. INFONUSANTARA.NET – Tahun- 1960-an, berbagai elemen bangsa mempunyai angkatan mudanya dikalangan mahasiswa, seperti halnya GMNI, HMI, dan Masyumi. Nahdlatul Ulama (NU) yang memiliki basis massa terbesar di Indonesia, lalu mencetuskan ide, mendirikan wadah untuk anak mudanya.  Sejarah mencatat, di Wonokromo Surabaya, lahir sebuah organisasi kepemudaan yang menaungi mahasiswa … Read more

Tingkatkan Minat Baca Anak Melalui Taman Bacaan Masyarakat

INFONUSANTARA.NET – Berawal dari sebuah pertemanan seorang penggerak taman baca yang bekerja di instansi pemerintahan yang kreatif dan aktif dalam kegiatan sosial. Pergerakan taman baca ini akhirnya terlaksana di daerah muara padang atau disebut saja kota tua dan di resmikan oleh bapak wali kota setempat. Seorang guru sebut saja putri (35 tahun) Sekolah dasar berniat dan … Read more

Kolaborasi Guru Kelas Rendah

Penulis Amidhia Guru Kelas 5 SD 21 Teluk Nibung INFONUSANTARA.NET – Menjadi guru adalah kesempatan sekaligus hadapi tantangan untuk dapat berkontribusi mendukung perkembangan siswa. Itulah yang dirasakan guru kelas 1 ,dan kelas 3.disalah satu SD di kota padang, ibu Mairise yang mengajar di kelas 3. Saat masuk sekolah, dimana waktu telah menunjukkan pukul 07.15 WIB … Read more

Dokter Fahrul Rozi SP.B Pernah Tugas di Mentawai Orangnya Ramah, Bersahaja dan Tulus Melayani Pasien

Oleh : Heri Suprianto INFONUSANTARA.NET – Rumah Sakit Khusus Bedah (RSKB) Kartika Docta beralamat Jl. Gajah Mada No. 14 Alai Parak Kopi, Padang Utara, Kota Padang, Sumatera Barat merupakan rumah sakit yang melayani khusus bedah. Di RSKB kartika docta ini, saya menjalani operasi dalam pengangkatan benjolan kecil di vonis tumor jinak yang terletak di bagian leher … Read more

Pilkades, Pemilih Cerdas Akan Melahirkan Pemimpin Hebat

  Oleh : Heri Suprianto INFONUSANTARA.NET – Memang banyak persepsi yang timbul ketika menjadi pemimpin, kenapa tidak, hal ini sudah lumrah di kancah demokrasi saat adanya pemilihan baik di tingkat pusat,maupun daerah. Untuk menjadi seorang pemimpin tentu sudah menyiapkan segala sesuatunya dengan matang dalam berkompetisi dan siap menjadi pelayan hebat, berkompeten, jujur dan adil ketika … Read more

Teknologi dan Transformasi Pendidikan di Masa Pandemi

  Fhoto Ilustrasi Oleh : Agustinus Aris Alumnus Universitas Sanata Dharma Yogyakarta Apakah kita sudah memiliki sistem pendidikan seperti yang diamanatkan dalam pembukaan UUD 1945? Bila sudah, maka kita bisa berharap akan masa depan yang cerah. Bila belum, maka kita tidak akan pernah menjadi negara yang demokratis dan penduduk negeri ini akan terus dalam situasi … Read more

Ancaman Pidana Vaksinasi

Oleh Dr. Siska Elvandari, SH., MH Sekretaris Pekat-IB Kabupaten Padang Pariaman dan Dosen Hukum Kesehatan Fakultas Hukum Universitas Andalas infonusantara.net – Pemerintah telah melakukan berbagai upaya untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Salah satu upaya pemerintah yang saat ini sedang menjadi “trending topics”, adalah pemberian vaksinasi. Pemberian vaksinasi kepada masyarakat di latarbelakangi dengan berbagai dasar … Read more