Irwan Basir Dt Rajo Alam Apresiasi Festival Pencak Silat Tradisional Kerjasama IPSI Dengan Kodim 0312 Padang

Infonusantara.net PADANG – Ikatan pencak silat Indonesia (IPSI) Kota Padang bekerjasama dengan Kodim 0312 Padang mengadakan festival pencak silat tradisional penyelenggaraan kegiatan komsos kreatif semester I TA.2020 di wilayah Kodim 0312 Padang, 28 sampai dengan 29 Juni 2020. Bertempat di Medan Nan Bapaneh Kantor KAN Pauh IX Kuranji, Kecamatan Kuranji, Kota Padang, Minggu (28/06/2020) Pagi. … Read more

Wacana Perubahan Nama Kecamatan Kuranji ke Pauh IX Kembali Mencuat

Acara Balanjuang” sejumlah anak nagari di Durian Tarung Kelurahan Pasa Ambacang Kecamatan Kuranji Kota Padang, Kamis (18/6/2020).Infonusantara.net PADANG – Berawal dari cerita lapau ke lapau, akhirnya wacana perubahan nama Kecamatan Kuranji ke nama asal Kecamatan Pauh IX kembali mencuat. Ketua MPA KAN Pauh IX, Irwan BasirDt. Rajo Alam bersama Sekda Kota Padang Amasrul hadiri acara … Read more

Harimau dan Silat Harimau di Minang

(ist) Harimau di Minangkabau adalah Inyiak, raja rimba raya yang ditakuti sekaligus dikagumi. Inyiak dalam keseharian masyarakat Minang lamo, adalah awan, disebut “akuan”. Akuan adalah kawan pria-pria Minang. Kemana saja ia berjalan bersama Inyiak balang. Inyiak juga bisa diracak (ditunggangi) seperti kuda. Seseorang bisa memanggil Inyiak ketika ia perlu, bahkan untuk menjaga rumahnya. Inyiak juga … Read more

Filosofi Ajaran Silek Minangkabau

Sejak dahulu Adat Minangkabau menjadikan silek sebagai warisan dari ninik mamak kepada anak kemenakan dalam kaumnya-berfungsi sebagai membela diri-parik paga nagari. Jadi bagi kita kata silek tidaklah asing ,apalagi bagi orang Minangkabau. Silek Minangkabau mengajarkan nilai-nilai etik interaksi yang fundamental, sebab filosofi yang diajarkan adalah  ” Lahienyo Mancari Kawan, Bathinnyo Mancari Tuhan ( Lahirnya Mencari … Read more

Di 2021 Pagelaran Urak Balabek Pauh IX Masuk List Of Ivent Kota Padang Kalender Wisata Budaya

Infonusantara.net -Pagelaran anak nagari Pauh IX Kuranji Urak Balabek yang digelar Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kota Padang bekerja sama dengan Dinas Pariwisata Kota Padang di Medan Nan Bapaneh Kerapatan Adat Nagari (KAN) Pauh IX merupakan bagian dari pelestarian nilai – nilai adat dan budaya Pauh si Ampek Baleh (XIV), yaitu Pauh V dan Pauh … Read more

Evi Yandri Rajo Budiman: Kita Akan Melakukan Penguatan Pengurus FKAN Tapian Sebagai Ujung Tombak Kedepannya

Evi Yandri Rajo Budiman Ketua FKAN Pauh IX Kuranji periode 2020-2025  Infonusantara.net – Evi Yandri Rajo Budiman kembali dipercaya secara aklamasi sebagai Ketua Forum Komunikasi Anak Nagari (FKAN) Pauh IX Kuranji untuk periode 2020-2025 pada Mubes FKAN Pauh IX, Minggu 23 Februari 2020. Usai terpilih, Evi Yandri menyampaikan terimakasih kepada semua pihak yang kembali memberikan … Read more

Evi Yandri Rajo Budiman Terpilih Secara Aklamasi Kembali Pimpin FKAN Pauh IX Untuk Kedua Kalinya

Infonusantara.net – Evi Yandri Rajo Budiman terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Forum Komunikasi Anak Nagari (FKAN) Pauh IX Kecamatan Kuranji Kota Padang, Sumatera Barat untuk kedua kalinya, Minggu 23 Februari 2020. Evi Yandri Rajo Budiman terpilih secara aklamasi dalam Mubes FKAN Pauh IX yang ke-2. Prosesi pemilihan dipimpin oleh Ketua SC Mubes FKAN Pauh IX … Read more

Sukseskan MTQ di Kuranji, Irwan Basir Dt.Rajo Alam dan M. Fikar Dt.Rajo Magek Sumbangkan Dana

Irwan Basir Datuk Rajo Alam bersama M.Fikar Datuk Rajo Magek serahkan sumbangan bantuan dana untuk pelaksanaan MTQ di Kuranji  Infonusantara.net – Kepiawaian Camat Kuranji, Eka Putra Buchari dalam merangkul semua elemen masyarakat Indonesia di Kenagarian Pauh IX Kecamatan Kuranji Kota Padang, Sumatera Barat layak diajungkan jempol. Pasalnya, dengan ditunjuknya Kecamatan Kuranji sebagai tuan rumah MTQ … Read more

Irwan Basir Datuk Rajo Alam: Warisan Budaya Petatah petitih Harus Dibangkitkan Lagi Ditengah Kehidupan Bermasyarakat

Infonusantara.net  Ketua DPD LPM Kota Padang, Irwan Basir Datuk Rajo Alam mengatakan, kita harus bisa mengembalikan dan menjaga tradisi warisan nilai – nilai luhur budaya Minangkabau pada masyarakat dan gernerasi penerus kita di era globalisasi dan milenial saat ini.  “Dikatakan di era globalisasi dan zaman milenial saat ini, peradaban kebudayaan dan nilai – nilai luhur … Read more